Urutan Pakai Produk Pratista
PAGI :
- Facial Wash/Facial Wash Acne
- Toner/flek and agne spray
- Moisturizer spray
- Anti Scar Cream/Krim bopeng (sambil dipijat pelan)
- Whitening Serum / Anti Acne Serum / Reverse Aging Serum
- Day Cream/Acne Day Cream (aplikasi 30 menit sebelum terpapar matahari, Reaplikasi setiap 3jam)
- BB cream
MALAM :
- Facial Wash/Facial Wash Acne
- Toner/flek and agne spray
- Moisturizer spray
- Whitening Serum / Anti Acne Serum / Reverse Aging Serum/Anti Flek Liquid (hanya dibagian Flek)
- Anti Komedo/ Krim Bopeng (sambil dipijat pelan)
- Night Cream (1-2jam sblm Tidur)
- BPO (hanya dibag. Jerawat besar)
PERHATIAN
- Untuk jenis kulit sensitif sebaiknya membeli anti iritasi. Infokan jika kulit anda sensitif.
- Berikan jeda 1-2 menit antara pemakain produk yang satu dengan yang lain.
- Hindari prnggunaan krim malam pada daerah pinggir bibir, hidung dan mata.
- Cukup gunakan krim malam secara tipis untuk menghindari terjadi iritasi.
- Krim malam kode K (25,50,100,50Q) hanya untuk wajah berjerawat.
- Krim malam kode Q (25,50,100) sebaiknya tidak digunakan selama lebih dari 3 bulan berturut-turut jika usia dibawah 35 tahun.
- Selama menggunakan krim malam kode K dan Q sebaiknya anda mengurangi intensitas paparan sinar matahari langsung.
- Bila terjadi iritasi seperti kemerahan atau perih segera gunakan krim antiiritasi dan stop pemakaian krim selama 3 hari.